BALIKPAPAN – Rapat kerja satuan tugas sapu bersih pungli provinsi kaltim dan kaltara di hotel okro, Rabu (12/04) jam 09.00 wita. Di hadiri kapolda kaltim, irwasda polda kaltim, pejabat utama polda kaltim, wakapolres jajaran, kejaksaan, pengadilan, perwakilan dari kodam mulawarman, imigrasi Karwil Kaltim, asisten ombudsman perwakilan kaltim kaltara.

Dalam pembukaannya, kapolda mengatakan kegiatan ini bertujuan evaluasi atas kinerja selama ini. Kalau memang masih ada dalam tubuh polri melakukan pungli segera di laporkan.

“pungli ini masuk dalam tindak pidana korupsi. Di harapkan semua instansi terkait seperti dishub dan lain-lain masih ada laporan segera benahi” pesan kapolda.

Jenderal bintang dua itu berharap, irwasda selaku ketua tim saber dan wakapolres meminimalisir tindakan korupsi di wilayah masing-masing dan segera melakukan tindakan apabila menemkan kegiatan pungutan liar.

*Humas Polda Kaltim

Bagikan:
Leave A Reply

Exit mobile version